SMP Negeri 2 Sumberpucung, merupakan sekolah unggulan yg berlokasi di Jl. TGP No.09, Desa Sumberpucung, Kecamatan Sumberpucung kabupaten malang. Selain unggul dalam prestasi akademik maupun non akademik, SMP Negeri 2 sumberpucung atau yg lebih dikenal SMP TGP ini memiliki kelebihan dalam pengolahan dan penataan perpustakaan.
RADYA PUSTAKA, adalah nama dari perpustakaan SMP Negeri 2 Sumberpucung. fasilitas yg lengkap & memadahi, dikemas dengan modernisasi menjadikan siswa-siswi tumbuh rasa minat belajar. Koleksi yang disediakan di perpustakaan Radya Pustaka terbagi menjadi 2 jenis yakni fiksi dan nonfiksi. Selain itu, terdapat koleksi digital yaitu E-books dan koleksi Referensi. Pelayanan yang diberikan oleh Perpustakaan Radya Pustaka SMPN 2 Sumberpucung yakni Pelayanan Terbuka, yang dalam hal ini Pelayanan Sirkulasi, Pelayanan Referensi, Pelayanan Konsultasi.
Narahubung: Ibu Kumaiyah (0812-1715-1979) *Whatsapp